Álvaro Bautista mempunyai rekor bagus di Sirkit Jerman selama musim GP250, dan di 2008 dan 2009, dia bisa meraih podium. Pembalap berusia 25 tahun itu berharap membawa penampilan di kandangnya di Catalunya dimana dia bisa finish ke 5 ke Sachsenring dan meneruskan performanya melalui mesin Suzukinya dan keyakinan tumbuh semenjak cidera awal musim.
Capirossi juga akan membawa yang dikatakan "hasil pertama yang nyata” tahun 2010 terakhir kali di spanyol. Di finish ke 7 di Barcelona dan berharap besar hasilnya akan di bawa ke Sachsenring.
Berikut komentar kedua pembalap tersebut :
Álvaro Bautista:
“Balapan terakhir merupakan pertama kali saya merasakan dapat mebawa motor sesuai keinginan saya. Saya merasa kuat sekarang dan saya yakin bisa 100% di Jerman. Treknya lumayan susah, tetapi saya punya hasil bagus disini di musim GP250, jadi saya berharap itu akan membantu saya di motor MotoGP. Kita tahu masih perlu kerjakeras untuk mewujudkannya, tapi kita harus bekerja keras untuk mendapatkan hasil dan motor yang bagus disinit.”
Loris Capirossi:
“Kita harus terus bekerja seperti di Barcelona dan mencari solusi terbaik di Suzuki. Kita tahu Suzuki sedang bagus dan kita perlu harus berusaha seperti di Barcelona, itulah target yang harus dicapai, dan kalau perlu harus lebih bagus. Tema masih terus fokus dan kita tahu kita harus apa sekarang. Saya rasa kita dapat berjalan baik di Jerman dan GSV-R akan bekerja disana dan menghasilkan hasil yang bagus.”
Press release courtesy of Rizla Suzuki
0 comments:
Posting Komentar