Rabu, 21 Desember 2011

FIM telah mengumumkan versi terbaru kalender MotoGP 2012.Dibandingkan dengan versi sebelumnya yang dirilis bulan September, dan sepertinya Qatar dimajukan seminggu lebih cepat pada bulan April tanggal 8, dan juga Jerez telah memperpanjang kontraknya.Berikut daftar kalender MotoGP 2012 :8 April Qatar* Losail29 April Spain Jerez6 May Portugal (STC)...

Posted on Rabu, Desember 21, 2011 by dedung

No comments

Selasa, 08 November 2011

ValenciaMotoGP mengucapkan perpisahan kepada Marco Simoncelli dengan putaran penghormatan, kemudian dilanjutkan dengan perayaan kembang api di area balapan di Valencia, Spanyol.Putaran penghormatan, di ikuti seluruh pembalap dari 3 kejuaraan, yang dipimpin oleh mantan Juara Dunia tahun 1993, Kevin Schwantz.Kemudian para pembalap berhenti di garis finish,...

Posted on Selasa, November 08, 2011 by dedung

No comments

ValenciaSungguh mendebarkan bila kita melihat langsung balapan yang di gelar di Valencia, Spanyol. Di gelaran MotoGP yang terakhir ini, suguhan balapan semakin menarik saja. Ini di pertunjukkan oleh Casey Stoner, Dani Pedrosa, Andrea Dovizioso dan Ben Spies.Di awal lomba juga kita saksikan terjadinya kesalahan yang di buat oleh Alvaro Bautista (Suzuki)...

Posted on Selasa, November 08, 2011 by dedung

No comments

ValenciaBalapan di Valencia ini (06/11/2011) menjadi penutup era MotoGP 800cc dan juga MotoGP musim ini.Begitu banyak kenangan yang terjadi di Valencia ini, dimana di adakannya seremoni pelepasan Marco Simoncelli yang tewas di Sepang, Malaysia.Semua pembalap mengadakan acara seremoni atas permintaan dari keluarga Simoncelli.Ketika di awal putaran kelas...

Posted on Selasa, November 08, 2011 by dedung

No comments

Senin, 24 Oktober 2011

Sepang, Malaysia Colin Edwards menderita dislokasi bahu kiri selama kecelakaan yang merenggut nyawa Marco Simoncelli di MotoGP Malaysia di Sepang hari Minggu."Pembalap Amerika itu telah terbang kembali ke Amerika untuk mendapatkan perawatan dan doa untuk Simoncelli dan keluarga Gresini Honda."Edwards dan pembalap Ducati, Valentino Rossi tidak ada...

Posted on Senin, Oktober 24, 2011 by dedung

No comments

Sepang, MalaysiaMarco Simoncelli dipastikan tewas saat terjadi insiden tabrakan yang mengakibatkan trauma di kepala, leher dan dadanya, seperti yang diberitakan medical director. Michele Macchiagodena mengatakan bahwa pembalap Gresini Honda sudah tidak sadar ketika tim medis mendatanginya di tengah sirkit. Mereka telah melalukan CPR di dalam ambulan...

Posted on Senin, Oktober 24, 2011 by dedung

No comments

Sepang, Malaysia Balapan MotoGP di Sepang, Malaysia (23/10/2011) terpaksa di hentikan setelah kejadian yang menimpa pembalap Marco Simoncelli, Colin Edwards and Valentino Rossi. ...

Posted on Senin, Oktober 24, 2011 by dedung

No comments

Senin, 17 Oktober 2011

Philip Island, AustraliaSungguh malang nasib Jorge, ketika sesi pemanasan berlangsung, dia harus terjatuh dengan keras dalam kecepatan tinggi. Dan akibatnya ujung jari manis kirinya putus.Operasi akhirnya berhasil menyatukan ujung jari manis setelah sebelumnya pihak lomba menemukan kembali potongan jari manisnya itu.Sayangnya hasil itu membuat dia...

Posted on Senin, Oktober 17, 2011 by dedung

No comments

Philip Island, AustraliaCasey Stoner merebut gelar Juara Dunia MotoGP setelah memenangi balapan di GP Australia untuk ke5 kalinya disini. Nasib sial melanda Jorge Lorenzo, ketika sesi pemanasan dimulai, dia terjatuh dan tidak bisa mengikuti lomba, dan Stoner hanya butuh finish di posisi 6 untuk merebut gelar Juara Dunia. Bagaimanapun juga, dari posisi...

Posted on Senin, Oktober 17, 2011 by dedung

No comments

Philip Island, AustraliaAkhirnya gelar Juara Dunia MotoGP 2011 jatuh ketangan Casey Stoner, dan hasil ini memberikan dia gelar yang ke 2 kali setaleha sebelumnya di tahun 2007 bersama Ducati. Dan kemenangan ini sekaligus menjadi kado ultahnya yang ke 26 dengan 5 kali kemenangan secara berturut-turut di kandangnya, Australia.Stoner hanya butuh posisi...

Posted on Senin, Oktober 17, 2011 by dedung

No comments

Sabtu, 15 Oktober 2011

Phillip Island Satu lagi pembalap MotoGP yang akan absen mulai tahun depan. Tak akan ada lagi nama Hiroshi Aoyama di line-up pembalap MotoGP tahun depan. Rider asal Jepang ini memutuskan untuk meninggalkan tim San Carlo Honda Gresini dan pindah ke ajang World Superbike.Di ajang Superbike, Aoyama akan memperkuat tim Honda. Dia akan berpartner dengan...

Posted on Sabtu, Oktober 15, 2011 by dedung

No comments

Kamis, 13 Oktober 2011

Selesai sudah hati Dovizioso berlabuh, sekarang dia telah dipinang Yamaha Tech 3 untuk musim mendatang.Perpanjangan kontraknya dengan Honda tidak membuahkan hasil, dan akhirnya Dovizioso menyebrang ke kubu Yamaha bersama Tech 3 menggantikan Colin Edwards.Perjalanan Dovi di Honda berhenti setelah sebelumnya dia di rekrut tahun 2008. Karirnya dulu menjadi...

Posted on Kamis, Oktober 13, 2011 by dedung

No comments

Selasa, 04 Oktober 2011

Akhirnya, Marco Simoncelli melakukan debutnya mengendarai mesin 1000cc di tes tertutup, Motego, Senin (03/10/2011). Tes itu sendiri dilakukan sehari setelah balapan MotoGP di gelar disana, dan ini menandakan bahwa pembalap berambut keriting itu telah diperpanjang kontraknya oleh HRC, dan dia tetap berada di Honda Gresini dengan dukungan penuh pabrikan...

Posted on Selasa, Oktober 04, 2011 by dedung

No comments

Senin, 03 Oktober 2011

03 Oktober 2011Motegi, Jepang Alvaro Bautista dan Suzuki sempat membuat podium selama 6 lap di Motegi, Jepang Minggu (02/10/2011).6 di akhir lap 1, pembalap Spanyol itu beranjak ke posisi 3 setelah kejadian dan penalti didepannya.“Saya start tidak terlalu bagus karena beberapa pembalap melakukan jump-started dan saya sedikit bingung oleh...

Posted on Senin, Oktober 03, 2011 by dedung

No comments

3 Oktober 2011Motegi, JepangJuara bertahan MotoGP, Jorge Lorenzo selamat dari musibah terjatuhnya Valentino Rossi di tikungan kedua saat lomba baru dimulai di sirkit Motegi, Jepang.Tahun kemaren, ditempat yang sama, di Motegi dia sempat bertarung dengan Rossi untuk memperebutkan posisi ke 3, tapi kali ini jelas pembalap Italia itu yang menderita paling...

Posted on Senin, Oktober 03, 2011 by dedung

1 comment

Jumat, 16 September 2011

16 September 2011Aragon - Ducati akan mengambil langkah pertama dalam perubahan desain radikal nya di mesin MotoGP Desmosedici, ketika Valentino Rossi mengganti serat karbon menjadi aluminium dibagian depan selama akhir pekan ini di sirkit Aragón.Tujuh kali juara MotoGP, yang keenam di kejuaraan dunia dengan hanya satu podium dari 13 balapan untuk...

Posted on Jumat, September 16, 2011 by dedung

No comments

11 September 2011Misano, Italia - Juara bertahan Jorge Lorenzo memenangi MotoGP San Marino Italia di atas Yamaha untuk mempertipis jarak dengan pemimpin klasemen pebalap saat ini Casey Stoner yang memacu Honda.Pebalap Spanyol berusia 24 tahun itu mencapai finis, di depan pebalap senegaranya Dani Pedrosa, yang mengendarai Honda, sementara Casey Stoner...

Posted on Jumat, September 16, 2011 by dedung

No comments

Kamis, 25 Agustus 2011

25 Agustus 2011 Setelah menelurkan podium pertamanya di MotoGP, kali ini 'Super Sic' siap untuk menatap sirkit Indianapolis, Amerika Minggu ini (28/8/2011). Setelah sekian lama berkutat untuk mencari podium pertamanya, akhirnya sirkit Brno menjadi saksi dia menapaki podium ke 3. “Beban berat telah terangkat dari pundakku di Brno dengan podium pertamaku...

Posted on Kamis, Agustus 25, 2011 by dedung

No comments

Selasa, 23 Agustus 2011

Spesifikasi : Isi : 1000ml (1L) /canSAE 10W-40JASO MAAPI SLKeunggulan :1. Meningkatkan performa dan kompresi mesin.2. Mengurangi suara dan getaran mesin3. Mengurangi konsumsi bahan bakar4. Melindungi komponen mesin dari keausan5. Mesin lebih mudah di-starter6. Mengurangi emisi gas buang7. Tidak Menimbulkan kerak8. Dapat digunakan hingga jarak 20.000...

Posted on Selasa, Agustus 23, 2011 by dedung

No comments

Rabu, 17 Agustus 2011

17 Agustus 2011 Boss Honda racing, Shuhei Nakamoto mengatakan, keputusan masa depan Marco Simoncelli dan Andrea Dovizioso akan ditentukan setelah balapan di Indianapolis. Nakamoto bulan kemarin telah mengatakan akan mengurangi pembalap Hondanya karena masalah keuangan...

Posted on Rabu, Agustus 17, 2011 by dedung

No comments

17 Agustus 2011 Pembalap Yamaha yang juga juara bertahan MotoGP 2010, Jorge Lorenzo tidak dapat menyembunyikan kegembiraannya setelah mengikuti tes motor barunya yang bermesin 1000cc dan menempati posisi ke 2 di hasil tes selama 28 putaran itu. Lorenzo, hanya selisih waktu 0.085sec dari pembalap Honda sekaligus rivalnya, Casey Stoner di hari Minggu...

Posted on Rabu, Agustus 17, 2011 by dedung

No comments

Brno, Ceko Casey Stoner terus memperbesar selisih poinnya dengan Juara bertahan MotoGP 2010, Jorge Lorenzo dengan selisih 32 poin setelah memenangi balapan di Czech Grand Prix at Brno. Keberuntungan menghampiri pembalap Australia, ketika pemimpin lomba, Dani Pedrosa terjatuh di lap 3. Pembalap Spanyol itu kehilangan keseimbangan di roda depanya dan...

Posted on Rabu, Agustus 17, 2011 by dedung

No comments

Selasa, 26 Juli 2011

26 July 2011Perdebatan antara ikut atau tidaknya MotoGP Jepang menjadi berita hangat memasuki fase ke 10 Musim ini. Pembalap "Alien" seperti Casey dan Jorge tetap bersikukuh tidak akan ikut balapan di Jepang, dan FIM baru-baru ini mengumumkan bahwa radiasi di Motegi, Jepang dinyatakan hanya beresiko 'sepele'.Oleh karena itu FIM dan Dorna telah mengindikasikan...

Posted on Selasa, Juli 26, 2011 by dedung

No comments

Laguna Seca Casey Stoner kembali menunjukkan taring motornya dengan mengalahkan Juara Bertahan, Jorge Lorenzo di Laguna Seca, Minggu 24 July 2011, waktu dinihari di bagian Indonesia.Sebelumnya Casey sempat kalah di trek ini tahun 2008 oleh Valentino Rossi, dan Stoner juga sempat di posisi 3 di antara Jorge dan Dani.Stoner dengan...

Posted on Selasa, Juli 26, 2011 by dedung

No comments

Kamis, 21 Juli 2011

22 July 2011Bos Honda, Shuhei Nakamoto mengatakan tidak mungkin akan ada 3 pembalap tahun depan, sepertinya Andrea Dovizioso dan bahkan Marco Simoncelli akan kehilangan dukungan tim. Honda memutuskan memakai 3 pembalapnya tahun ini setelah Casey Stoner masuk di tim HRC. Simoncelli yang berada di tim satelit Gresini juga mendapatkan motor yang sama...

Posted on Kamis, Juli 21, 2011 by dedung

No comments

Sachsenring, JermanDani Pedrosa mengakui dia agak terkejut saat memenangkan lomba MotoGP Sachsenring, Jerman.Sebelumnya dia telah kehilangan lomba sebanyak 3 kali akibat kecelakaan yang menimpanya saat di senggol oleh Super Sic dan mengakibatkan tulang selangkanya patah lagi.Kemenangan itu dia raih setelah bisa melewati Lorenzo saat lomba kurang dari...

Posted on Kamis, Juli 21, 2011 by dedung

No comments

Sachsenring, JermanBos Suzuki, Paul Denning mengatakan, posisi 7 Alvaro di Sachsenring merupakan langkah yang sangat penting dan membuktikan bahwa mereka berada di jalur yang benar. Bautista mengalahkan 2 pembalap kakap Ducati untuk memperebutkan posisi itu, dibelakang pabrikan Honda dan duo pembalap Yamaha - yang sebelumnya mengalami kecelakaan saat...

Posted on Kamis, Juli 21, 2011 by dedung

No comments

Jumat, 08 Juli 2011

Juli 2011 Ada gosip baru nih, kali ini tentang Toni Elias. Dia dikabarkan sedang dalam tekanan di musimnya ini di MotoGP selama 3 ronde kedepan.Pembalap Spanyol itu, mengalami masalah waktu sejak dia meninggalkan Moto2 dengan titel Juara.Dimulai dengan musim ini jauh dari barisan depan, yang walaupun belakangan ini dia mulai konsisten, tapi...

Posted on Jumat, Juli 08, 2011 by dedung

1 comment

Mugello 2011Akhirnya setelah kehilangan poin, Juara Bertahan 2010, Jorge Lorenzo kembali dalam perebutan gelar musim 2011 ini dengan kemenangan yang fantastis di Mugelo, Minggu(03/07/2011).Tiba di ronde ke8 dengan kemenangan sekali di kondisi basah, bintang Yamaha itu mengalahkan 2 pembalap Repsol Honda, Stoner dan Andrea Dovizioso untuk memenangkan...

Posted on Jumat, Juli 08, 2011 by dedung

No comments

Senin, 27 Juni 2011

Assen, Belanda Mimpi buruk kembali menimpa Marco Simoncelli, setelah kejadian demi kejadian menghampirinya. Dan kali ini korbannya adalah Jorge Lorenzo saat lomba di Assen, Belanda, Sabtu (25/06/2011) kemaren.Kejadian itu bermula ketika Sic mencoba melewati pembalap di lintasan tusuk konde dan berusaha untuk melewati Lorenzo.Pembalap...

Posted on Senin, Juni 27, 2011 by dedung

No comments

Assen, BelandaAkhirnya Ben Spies memerawani podium pertamanya di MotoGP, tepatnya di Assen, Belanda Sabtu(25/06/2011) kemarin.Pembalap Amerika itu yang sering digambarkan sebagai 'Alien ke Lima' menjadi yang 'baru' pertama memenangkan kejuaraan MotoGP sejak Andrea Dovizioso menang saat hujan di Donington tahun 2009. Pembalap berusia 26 tahun itu telah...

Posted on Senin, Juni 27, 2011 by dedung

No comments

Jumat, 24 Juni 2011

Assen, 23 Juni 2011Lorenzo, Spies membangun kepercayaan diri saat latihan di Assen dalam kondisi basah. Tapi bukan basah karena itu tuh....jangan ngeres ya.Disana, Pabrikan Yamaha mengeluarkan warna merah dan putih, untuk merayakan ulang tahun ke 50 dalam kegiatannya di balap. Dan dalam kondisi basaaaah....Juara bertahan, JL dan teman setimnya, Ben...

Posted on Jumat, Juni 24, 2011 by dedung

No comments

advertisment